Percabangan merupakan pemilihan statemen yang akan dieksekusi dimana pilihan tersebut didasarkan atas kondisi tertentu untuk mengarahkan perjalanan suatu proses. Pada percabangan terdapat operator pembanding dan operator logika, semua operator ini sering juga digunakan pada Bahasa programan yang lain. Kalian bisa download sourcenya DISINI.
Percabangan IF
Diatas merupakan contoh dari percabangan simple, percabangan IF digunakan jika ada 1 pilihan keputusan. Jika kita coba bahasakan maka akan jadi seperti ini “Jika kita belanja dibawah dari 20000 maka akan lanjut ke flow terimakasih telah belanja dan selesai. Apabila kita belanja lebih dari 20000 maka akan lanjut ke flow selamat anda dapat diskon kemudian flow terimakasih telah belanja dan selesai. Jadi secara umum percabangan itu mempunyai bentuk “jika.. maka”.
Selanjutnya kita buat program sesuai dengan flow di atas.
Percabangan IF/ELSE
Kita akan membuat flowchart diatas akan kita buat menggunakan percabangan if/else, maka programnya seperti dibawah ini.
Else akan di eksekusi jika total_belanja < 20000 (salah/false).
Percabangan IF/ELIF/ELSE
Kita akan membuat Program dari flowchart diatas menggunakan percabangan elif, berikut programnya.
Mungkin sekian dulu untuk tutorial kali ini, Sampai ketemu di post selanjutnya.
Percabangan pada Python
Reviewed by Jimmy Pujoseno
on
August 10, 2020
Rating:
No comments: